David da Silva Bakal Kenang Seumur Hidup Momen Juara Back To Back Bersama Persib: Sampai Jadi Kakek!

David da Silva Bakal Kenang Seumur Hidup Momen Juara Back To Back Bersama Persib: Sampai Jadi Kakek!

 

Selain itu, David da Silva juga menyinggung rekan setimnya yang akan hengkang akhir musim ini, seperti Victor Igbonefo, Ciro Alves, Nick Kuipers, dan Kevin Mendoza. Meski merasa kehilangan, tapi dalam sepak bola hal tersebut lumrah terjadi.

“Mereka sudah bertarung bersama saya dalam waktu yang lama. Namun, ini sepak bola dan ada pilihan yang diambil,” ujar David Da Silva.

“Ini juga bukan hanya bergantung kepada pemain, tapi juga manajemen untuk menahan atau membiarkan mereka pergi.”

“Saya pikir mereka punya pilihan, dan mereka memilih untuk pergi. Jadi saya doakan yang terbaik untuk mereka, semoga mereka beruntung untuk semua di klub barunya,” kata David.